Turnamen Tenis Ganesha ITB
ayotenis.ID, Jakarta – Ikutilah Turnamen Tenis Antar Alumni ITB Ke-12 " Ganesha ITB Cup 2022 " yang akan diadakan pada 23 - 24 Juli 2022 di Hotel Borobudur, Jakarta Pusat.
Kategori Pertandingan :
Ganda Putra KU60+ (usia min. 60 tahun)
Ganda Putra KU110 (usia min. 50 tahun)
Ganda Putra KU100 (usia min. 45 tahun)
Ganda Putra KU90 (usia min. 40 tahun)
Ganda Putra KU80 (usia min. 35 tahun)
Ganda Putra Usia Bebas
Ganda Putri Usia Bebas
Waktu : 23 - 24 Juli 2022
Hotel Borobudur, Jakarta Pusat
Memperebutkan Piala Ketua Umum IA-ITB & Berbagai Hadiah!
Satu orang maksimal mendaftar di dua kategori
Pendaftarn dibuka 12 Juni 2022
Biaya pendaftaran Rp 200.000,-/pasangan
Pendaftaran online : s.id/turtenptg2022
Slot terbatas! Ayo daftar sekarang!
Informasi lebih lengkap terkait Turnamen Tenis Antar Alumni ITB Ke-12 " Ganesha ITB Cup 2022 " dapat diperoleh dengan menghubungi panitia Ganesa ITB
Turnamen Tenis Ganesha ITB |